TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
close menu

Masuk


Tutup x

Hoyyibah Kembali Terpilih Menjadi Kepala Desa Larangan Slampar Kabupaten Pamekasan

Penulis: | Editor:

PAMEKASAN, Cyberjatim.id,- Dalam pemilihan kepala desa tahun ini yang diselenggarakan pada tanggal 23 April 2022 secara serentak di Kabupaten Pamekasan berjalan aman dan kondusif.

Ada sekitar 74 desa di Kabupaten Pamekasan tersebar di 13 kecamatan menggelar kontestasi politik desa salah satunya Desa Slampar, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan.

BACA JUGA :  Berangkat Dari Hati Nurani, Sahabat Rudi Susanto Berbagi Pada Warga Terdampak Banjir

Ada empat calon Kepala Desa yang berpartisipasi dalam pemilihan Desa Slampar diantaranya 1. Hoyyibah, 2. Agus Hartono Putra, 3. Taufiq dan 4. Moh. Romliyanto.

Hoyyinah berhasil memenagkan Pilkades dengan total 1.887 dari sekitar 3.271 total keseluruhan surat suara.

BACA JUGA :  Bersama Ketua Bhayangkari, Kapolres Pamekasan Berikan Bingkisan kepada Petugas Pos Pam Lebaran

Hoyyibah selaku Kades Terpilih mengucapkan banyak terima kasih kepada Tokoh Masyarakat, pemuda serta keseluruhan Masyarakat Larangan Slampar.

” Saya ucapkan banyak terima kasih kepada seluruh tokoh, pemuda dan masyarakat secara umum di Desa Larangan Slampar, karena kembali memberikan amanah kepada kami untuk memimpin Desa Slampar, dan Insya Allah saya akan memegang teguh kepercayaan masyarakat guna menjadi pemimpin yang amanah dan selalu menjadi pemimpin yang baik di mata masyarakat “. Tegasnya dengan mata sayu

BACA JUGA :  Malam Inagurasi KPM Iain Madura di Larangan Slampar Pamekasan Berlangsung Meriah

Red

Terkini Lain